Sabtu, 25 Mei 2013

01. TULISAN


Cara memberi gambar didalam tulisan


Langkah-langkah sebagai berikut :

  • Pertama masukkan gambar terlebih dahulu
  • Pilih FILE – OPPEN – pilih gambar – OK
  • Kemudian pilih TEXT TOOL – FONT – COLOR . klik pada gambar tersebut . text tool digunakan untuk memberi teks , font untuk memilih jenis tulisan sesuai keinginan , color untuk memberi warna pada tulisan 
  •  Pada kotak layer yg berada disebelah kanan , yg T diklik kanan – pilih NEW LAYER maka akan muncul kotak new layer pilih TRANSPARENCY – OK

  


 


  • Setelah itu pada kotak layer yg berada disebelah kanan akan muncul  layer
  • Klik kanan pilih MERGE DOWN . merge down digunakan untuk menggabungkan gambar

 

 

  • Lalu pada layer yg bertuliskan NOVI diklik kanan pilih ADD LAYER MASK lalu muncul kotak add to mask to the layer kemudian pilih TRANSFER LAYER’S ALPHA CHANNEL – INVERT MASK

 

 

 

  • Pilih CROP TOOL .crop tool untuk memotong  sebuah gambar
  • Klik tengah pada gambar yg sudah dicrop maka akan terpotong gambar tersebut
 

 
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar